KATA PENGANTAR Salam Olah Raga , Pandemi COVID-19 telah “memaksa” beberapa kegiatan olah raga, berkerumun dan kegiatan tatap muka dibatasi oleh Pemerintah . Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) juga berdampak pada kegiatan olah raga di beberapa daerah . Kegiatan perlombaan , turnamen maupun festival tidak bisa dilaksanakan dengan skala besar. Walaupun kondisi masih PPKM, PB. Pandowo akan mengadakan event tahunan berupa turnamen bulu tangkis. Karena belum memungkinkan untuk mengadakan turnamen berskala besar, maka tahun 2021 ini PB Pandowo desa Mororejo akan mengadakan pertandingan badminton berskala kecil, yaitu lingkup intern. Hal itu dilakukan untuk mengeratkan tali silaturrahim antar anggota dan mendorong para anggota untuk terus semangat dan ber prestasi dalam bidang olah raga bulu tangkis. Upaya tersebut diwujudkan dalam T ournament Badminton Pandowo Cup tahun 2021 . Tujuan diselenggarakan T ournament Badminton Pandowo Cup diantarany