Upacara Pembukaan KMD UIN Walisongo
ATUR ACARA
UPACARA PEMBUKAAN
KURSUS PEMBINA
PRAMUKA MAHIR TINGKAT DASAR (KMD)
GOLONGAN PENGGALANG
BAGI MAHASISWA
UNIVERSITAS ISLAM NEGERI
(UIN)
WALISONGO SEMARANG
TAHUN 2019
(IN DOOR
= DI DALAM RUANGAN)
A. HARI, TANGGAL, WAKTU DAN TEMPAT :
1.
Hari dan tanggal : Senin, 22 Juli 2019
2.
Waktu :
07.00 wib - 07.30 WIB.
3.
Tempat :
Aula Kampus II Universitas
Islam Negeri
(UIN)
Walisongo Semarang, Jl. Prof. Dr.
HAMKA,
Kec. Ngaliyan, Semarang 50185.
4.
Jenis upacara : Upacara di dalam ruangan (in door).
B. PEJABAT-PEJABAT UPACARA :
1.
Pembina Upacara : 1. Rektor Universitas Islam Negeri (UIN) Walisongo
Semarang atau yang mewakili.
2. Ka Kwarcab Gerakan Pramuka Kota Semarang.
2.
Pembawa Acara : Mahasiswa UIN Walisongo Semarang.
3.
Pembaca Laporan : Ka Pusdiklatcab Cakrabaswara Kwarcab Kota Semarang.
4.
Pembawa Tunggul : Pelatih Pusdiklatcab Cakrabaswara Kwarcab Kota Semarang.
5.
Petugas Lagu : Mahasiswa UIN Walisongo Semarang.
6.
Pembawa Nampan : Mahasiswa UIN Walisongo Semarang.
7.
Petugas Penyematan: 1 pa + 1 pi
mahasiswa peserta KMD UIN Walisongo
Semarang tahun 2019.
8.
Pemimpin Upacara : Mahasiswa UIN Walisongo Semarang.
9.
Pembaca Doa : Mahasiswa UIN Walisongo Semarang.
10. Penanggungjawab
Upacara : Pusdiklatcab Cakrabaswara Kwarcab Kota Semarang.
C. PERSONIL UPACARA : Personil KMD dan Tamu
Undangan
D. PAKAIAN UPACARA :
-
Anggota Pramuka : Seragam Pramuka
lengkap
-
Undangan : Menyesuaikan
E. PERLENGKAPAN UPACARA :
1.
Bendera Merah Putih, Bendera Pandu
Dunia, Bendera Pramuka, Tunggul Pusdiklatcab lengkap dengan tongkat dan
standartnya.
2.
SK Pengesahan Kursus, Laporan Kesiapan
Kursus / Pelaksanaan Kursus.
3.
Tanda Peserta Kursus.
4.
Sound system yang memadai.
5.
Kursi tamu undangan / pelatih.
6.
Pelaku upacara/petugas : Pembawa Acara,
Pemimpin Upacara, Pembaca Doa, Pemimpin Lagu, Perwakilan Peserta (1 orang Putra
dan Putri), Pembawa Tunggul Pusdiklat Cakrabaswara.
F. PERSIAPAN.
15
menit sebelum upacara dimulai, para peserta KMD, Tamu Undangan dan para Pelatih
telah siap di tempat upacara.
a.
Peserta Upacara siap di tempat.
b.
Pengatur Upacara (Perwira) mengatur
peserta upacara.
c.
Pemimpin Upacara (Komandan) mengambil
alih pimpinan.
d.
Pembina Upacara, Para Pelatih dan tamu
Undangan dipersilahkan menempati kursi yang telah disediakan.
G. ACARA POKOK.
(SKENARIO
KEGIATAN).
Posisi
peserta seluruhnya : berdiri
1. MC :
“Upacara pembukaan Kursus Pembina Pramuka Mahir
Tingkat Dasar (KMD) bagi mahasiswa Universitas
Islam Negeri (UIN) Walisongo Semarang tahun 2019, Senin, 29 Juli 2019.
Pemimpin Upacara memasuki lapangan upacara
dan menyiapkan pasukan.
2.
Ketua Gerakan Pramuka Kwartir Cabang
Kota Semarang selaku Pembina Upacara berkenan menempatkan diri.
3.
Penghormatan Umum kepada Pembina
Upacara dipimpin oleh Pemimpin Upacara.
4.
Laporan pemimpin Upacara kepada Pembina
Upacara.
5.
Menyanyikan lagu Indonesia Raya
dipimpin oleh petugas.
6.
Mengheningkan cipta dipimpin oleh
Pembina Upacara.
7.
Penyerahan Peserta Kursus Pembina
Pramuka Mahir tingkat Dasar (KMD) dari pihak UIN Walisongo Semarang kepada
Ketua Gerakan Pramuka Kwartir Cabang Kota Semarang.
8.
Laporan Kesiapan Kursus Pembina Pramuka
Mahir Tingkat Dasar (KMD) bagi mahasiswa UIN Walisongo Semarang tahun 2019 oleh
Ka Pusdiklatcab Kota Semarang.
9.
Penyerahan tunggul latihan Cakrabaswara
dari Pembina Upacara kepada Kapusdiklatcab untuk selanjutnya diserahkan kepada Pemimpin
Kursus.
10.
Penyematan tanda peserta Kursus, “Peserta
yang telah ditunjuk dipersilahkan menempatkan diri”.
Setelah
tanda peserta disematkan, “Peserta penyematan kembali ke tempat semula”.
11.
Amanat Pembina Upacara diteruskan Kata
Pembukaan Kursus Pembina Pramuka Mahir tingkat Dasar (KMD) bagi mahasiswa Universitas
Islam Negeri (UIN) Walisongo Semarang
tahun 2019.
12.
Pembacaan doa oleh petugas.
13.
Menyanyikan lagu Bagimu Negri.
14.
Laporan Pemimpin Upacara kepada Pembina
Upacara.
15.
Penghormatan Umum kepada Pembina
Upacara.
16.
Pembina Upacara dipersilahkan kembali
ke tempat semula.
H. ACARA PENUTUP.
Upacara
selesai.
Kakak
Ketua Kwartir Cabang Gerakan Pramuka Kota Semarang, Rektor UIN Walisongo Semarang atau
yang mewakili, Kakak-kakak Pelatih serta seluruh Tamu Undangan dipersilahkan
meninggalkan tempat upacara teriring rasa hormat dan ucapan terima kasih.
Semarang,
22 Juli 2019
Penanggungjawab
Upacara ,
ttd
Aris Suhartono
SHL.
132/SHL/11.33
ATUR ACARA UPACARA PENUTUPAN
KURSUS PEMBINA
PRAMUKA MAHIR TINGKAT DASAR (KMD)
BAGI MAHASISWA
UNIVERSITAS ISLAM
NEGERI (UIN)
WALISONGO SEMARANG TAHUN 2019
(OUT DOOR
= DI LUAR RUANGAN)
A. HARI, TANGGAL, WAKTU DAN TEMPAT :
1.
Hari dan tanggal : Sabtu, 27 Juli 2019.
2.
Waktu :
12.00 wib – 12.30 WIB
3.
Tempat :
Aula Kampus II Universitas
Islam Negeri
(UIN)
Walisongo Semarang, Jl. Prof.
HAMKA,
Kec. Ngaliyan, Semarang 50185.
4.
Jenis upacara : Upacara di luar ruangan (out door).
B. PEJABAT-PEJABAT UPACARA :
1.
Pembina Upacara : 1. Rektor UIN Walisongo Semarang atau yang mewakili.
2. Ka Kwarcab Gerakan Pramuka Kota Semarang.
2.
Pembawa Acara : Mahasiswa UIN Walisongo Semarang 2019.
3.
Pembaca Laporan : Ka Pusdiklatcab Cakrabaswara Kwarcab Kota Semarang.
4.
Pembawa Tunggul : Pelatih Pusdiklatcab Cakrabaswara Kwarcab Kota Semarang.
5.
Petugas Lagu : Mahasiswa UIN Walisongo Semarang 2019.
6.
Pembawa Nampan : Mahasiswa UIN Walisongo Semarang.
7.
Petugas Penyematan: 1 pa + 1 pi
mahasiswa peserta KMD UIN Walisongo
Semarang tahun 2019.
8.
Pemimpin Upacara : Mahasiswa UIN Walisongo Semarang.
9.
Pembaca Doa : Mahasiswa UIN Walisongo Semarang.
10. Penanggungjawab
Upacara : Pusdiklatcab Cakrabaswara Kwarcab Kota Semarang.
C. PERSONIL UPACARA : Personil KMD dan Tamu
Undangan
D. PAKAIAN UPACARA :
-
Anggota Pramuka : Seragam Pramuka
lengkap
-
Undangan : Menyesuaikan
E. PERLENGKAPAN UPACARA :
1.
Bendera Merah Putih, Bendera Pandu
Dunia, Bendera Pramuka, Tunggul Pusdiklatcab lengkap dengan tongkat dan
standartnya.
2.
SK Pengesahan Kursus, Laporan Kesiapan
Kursus / Pelaksanaan Kursus.
3.
Tanda Peserta Kursus.
4.
Sound system yang memadai.
5.
Kursi tamu undangan / pelatih.
6.
Pelaku upacara/petugas : Pembawa Acara,
Pemimpin Upacara, Pembaca Doa, Pemimpin Lagu, Perwakilan Peserta (1 orang Putra
dan Putri), Pembawa Tunggul Pusdiklat Cakrabaswara.
F. PERSIAPAN.
15
menit sebelum upacara dimulai, para peserta KMD, Tamu Undangan dan para Pelatih
telah siap di tempat upacara.
a.
Peserta Upacara siap di tempat duduk.
b.
Pengatur Upacara (Perwira) mengatur
peserta upacara.
c.
Pemimpin Upacara (Komandan) mengambil
alih pimpinan.
d.
Pembina Upacara, Para Pelatih dan tamu
Undangan dipersilahkan menempati kursi yang telah disediakan.
G. ACARA POKOK.
(SKENARIO
KEGIATAN).
Posisi
peserta seluruhnya : berdiri
1. MC :
“Upacara penutupan Kursus Pembina Pramuka
Mahir Tingkat Dasar (KMD) bagi mahasiswa UIN
Walisongo tahun 2019, Sabtu, 27 Juli 2019 dimulai.
Pemimpin Upacara memasuki lapangan upacara
dan menyiapkan pasukan.
2. Ka Kwarcab Gerakan Pramuka Kota Semarang
selaku Pembina Upacara dipersilahkan menempatkan diri.
3. Penghormatan
umum kepada Pembina Upacara dipimpin oleh Pemimpin Upacara.
4. Laporan
Pemimpin Upacara kepada Pembina Upacara bahwa upacara siap dimulai.
5. Menyanyikan
lagu Hymne Pramuka.
6. Laporan
hasil pelaksanaan Kursus Pempina Pramuka Mahir tingkat Dasar (KMD) bagi mahasiswa
UIN Walisongo Semarang oleh
Kapusdiklatcab.
7. Penyerahan
Tunggul Latihan “Cakrabaswara” dari Pemimpin Kursus kepada Kapusdiklatcab,
untuk selanjutnya diserahkan kepada Pembina Upacara.
8. Penyerahan
kembali peserta Kursus Pembina Pramuka Mahir tingkat Dasar (KMD) bagi mahasiswa
UIN Walisongo Semarang
dari Ka Kwarcab Gerakan Pramuka Kota Semarang kepada lembaga UIN
Walisongo Semarang.
9. Sambutan
Rektor UIN Walisongo Semarang atau yang mewakili.
10. Sambutan
Ka Kwarcab Gerakan Pramuka Kota Semarang dilanjutkan penutupan secara resmi
Kursus Pembina Pramuka Mahir tingkat Dasar (KMD) bagi mahasiswa UIN
Walisongo
Semarang tahun 2019.
11. Pelepasan
tanda peserta Kursus Pembina Pramuka Mahir tingkat Dasar (KMD) bagi mahasiswa UIN
Walisongo Semarang.
Kepada perwakilan yang telah ditunjuk diminta menempatkan diri.
Setelah
tanda peserta disematkan, “Peserta penyematan kembali ke tempat semula”.
12. Menyanyikan
lagu Syukur.
13. Pembacaan
doa oleh petugas.
14. Laporan
Pemimpin Upacara kepada Pembina Upacara bahwa upacara telah selesai.
15. Penghormatan
umum kepada Pembina Upacara.
16.
Pembina Upacara dipersilahkan kembali
ke tempat semula.
H. ACARA PENUTUP.
Upacara
selesai.
Kakak
Ketua Kwartir Cabang Gerakan Pramuka Kota Semarang, Rektor UIN
Walisongo Semarang atau
yang mewakili, Kakak-kakak Pelatih serta seluruh Tamu Undangan dipersilahkan
meninggalkan tempat upacara teriring rasa hormat dan ucapan terima kasih.
Semarang,
27 Juli 2019
Penanggungjawab
Upacara ,
Ttd
Aris
Suhartono
SHL. 132/SHL/11.33
Comments
Post a Comment